Timnas Argentina

Argentina Juara Piala Dunia 2022, Perdebatan Messi vs Ronaldo Selesai

LANGKATODAY.COM – Kemenangan Argentina di Piala Dunia 2022 membuat perdebatan pemain terbaik sepanjang masa antara Lionel Messi vs Cristiano Ronaldo berakhir. Bintang Argentina Lionel Messi kini telah membuktikan dirinya lebih baik dari Cristiano Ronaldo usai membawa La Albiceleste juara Piala Dunia 2022. Argentina berhasil menjadi juara Piala Dunia 2022 usai mengalahkan Prancis pada laga final […]

Pesan Ronaldo untuk Messi: Perpisahan Indah untuk Sang Jenius

LANGKATODAY.COM – Legenda Brasil, Ronaldo Luis Nazario de Lima memberikan pujian pada Lionel Messi yang sukses mengantar Argentina juara Piala Dunia 2022. Ronaldo melihat sosok Messi sudah membuat banyak orang terpesona berkat kepiawaian yang selama ini ia tunjukkan di lapangan hijau. Karena itu, dukungan pada Messi kemudian menembus batas-batas antarnegara dan rivalitas yang selama ini […]

Akhir yang Pantas untuk Piala Dunia Bersejarah

Oleh: Rahmat Fajar, Reja Irfa Widodo LANGKATODAY.COM – Sejak Qatar memenangkan penunjukkan sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022 lebih dari satu dekade lalu, aneka keraguan dilontarkan berbagai pihak. Kenyataannya, Piala Dunia 2022 layak masuk papan atas piala dunia terbaik. Pertandingan final dramatis yang dimenangkan Argentina melawan Prancis di Stadion Lusail, Qatar pada Ahad (18/12) meneguhkan […]

Bintang Tiga di Pundak Lionel Messi

Oleh: Anggoro Pramudya LANGKATODAY.COM – Beban Lionel Messi dalam memikul panji timnas Argentina tidak semudah mengedipkan dua kelopak mata. Layaknya ‘Messiah’, Messi dinisbatkan banyak tifosi dapat memutus penantian panjang La Albiceleste untuk menyematkan bintang ketiga alias tiga kali meraih gelar piala dunia. Roma tidak dibangun dalam sehari. Demikian adagium lawas yang populer sejak abad pertengahan […]

Takluk dari Arab Saudi, Timnas Argentina Bisa Tiru Kesuksesan Spanyol di Piala Dunia 2010

Langkatoday.com, Stabat – Pelatih Persita Tangerang, Angel Alfredo Vera, menilai kekalahan Timnas Argentina dari Arab Saudi di Piala Dunia 2022 bukan akhir segalanya. Ia menilai masih ada kesempatan bagi Argentina lolos dari fase grup. Pada pertandingan pertama Grup C Piala Dunia 2022 di Stadion Ikonik Lusail, Qatar, Selasa (22/11/2022) sore WIB, Timnas Argentina berhasil unggul […]